Jika Anda adalah penggemar Star Wars dan Anda menggunakan Windows 7, maka ini adalah hari keberuntungan Anda. Jarang sekali kita mendapatkan fitur bertema lengkap untuk Windows 7, dan tema yang satu ini ditujukan untuk para penggemar Star Wars!
StarWars Windows 7 Theme memiliki puluhan gambar latar, suara, jendela baru serta paket penunjuk tetikus orisinal.
Tema ini sangat mudah untuk diinstal. Anda hanya perlu mengeklik ganda file THEME. Setelah itu Anda dapat memilih cara yang Anda inginkan untuk menyesuaikan desktop Anda dengan gaya Star Wars.
StarWars Windows 7 Theme adalah salah satu tema terbaik yang ada. Jika Anda adalah penggemar Star Wars, Tema yang akan mengubah tampilan desktop Anda ini harus Anda miliki.
Komentar
Sejujurnya, bagi kita yang merupakan penggemar Star Wars, ini luar biasa. Saya beri tahu sebelumnya: keluarkan sejumlah uang kecil untuk mengirim pesan teks untuk mendapatkan kode karena tidak ada car...Lihat yang lainnya